Langsung ke konten utama

Latihan SIKLUS AKUNTANSI

REMIDI materi: SEJARAH DAN KONSEP ILMU EKONOMI

 

1.      Tulis 4 tokoh ekonomi islam dan hasil pemikirannya yang berkontribusi bagi perkembangan ilmu ekonomi.

2.      Carilah 4 bentuk kelangkaan yang pernah terjadi di Indonesia, dan lengkapi tabel berikut

No

Bentuk Kelangkaan

Sebab

Upaya Pemerintah

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Ketentuan mengerjakan remidi:

  • 1.      Tulis tangan dilembaran kertas buku tulis dengan tinta warna biru
  • 2.      Identitas lengkap di tiap lembar kertas
  • 3.      Dikumpulkan hari Jumat, 14 Desember 2024 max. pukul 08.00 WIB
  • 4.      Kriteria penilaian:

a.      Kesesuaian waktu pengumpulan tugas

b.      Kerapian tulisan

c.      Ketepatan dan kesempurnaan jawaban

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Transaksi Salon PERMATA DINAR

 T ransaksi yang dilakukan salon Permata Dinar pada Januari 2025 Berdasarkan transaksi dibawah ini, susunlah: 1. Jurnal Umum 2. Buku Besar 3. Neraca Saldo 4. Jurnal Penyesuaian (Data penyesuaian menyusul) 5. Kertas Kerja 6. Laporan laba / rugi, Laporan perubahan modal dan neraca TRANSAKSI SALON PERMATA DINAR Januari 2025 1/1/2025 Ibu Xi Zhen mendirikan usaha salon yang ia beri nama Salon PERMATA DINAR. Ibu Xi Zhen menginvestasikan uang sebesar Rp. 200.000.000 sebagai modal awal dalam usahanya itu. 2/1/2025 Ibu Xi Zhen menyewa sebuah ruko untuk salon yang akan ia dirikan dengan masa kontrak 5 tahun. Kontrak tersebut di tetapkan Rp. 5.000.000 setiap tahun dan dilakukan pembayaran di muka selama 5 tahun. 2/1/2025 Membeli sebuah meja dan komputer untuk peralatan kantor Rp. 7.500.000 3/1/2025 Ibu Xi Zhen membeli peralatan salon dengan pembayaran tunai sebesar Rp. 30.000.000 4/1/2025 Ibu Xi Zhen membeli satu set tenda perjamuan lengkap dengan kursi dan panggung pengantin senilai Rp. 50.0...

Latihan SIKLUS AKUNTANSI

 D ari neraca Saldo berikut, susunlah: 1. Jurnal penyesuaian 2. Kertas kerja 3. Laporan Laba / Rugi, Laporan Perubahan Modal dan Neraca D ata penyesuaian 30 April 2025 Perlengkapan tersisa di gudang sebesar 21.500 Peralatan mengalami penyusutan sebesar 15% Sewa untuk 10 hari dibayar tgl 28 April 2025 Ada pendapatan jasa yang belum diterima sebesar  12.600 Terdapat 2 karyawan yang belum terbayar gajinya  sebesar @ 1.500

Latihan Menyusun Jurnal Penyesuaian

Dari transaksi perusahaan Permata Dinar (dipostingan blog sebelumnya) tersusun neraca saldo sebagai berikut: Dari data diatas susunlah: 1. Jurnal penyesuaian 2. kertas kerja 3. Laporan laba / rugi, laporan peruabahan  modal dan neraca